9 Sep 2014

Mengatasi Pop Up Fake Serial Number pada IDM

Tags

Bagi pengguna IDM, sudah pasti anda akan menggunakan patch untuk mengaktifkanya. Untuk IDM pada zaman dahulu, sekali patching anda akan terbebas dari gangguan oleh permintaan untuk membeli IDM. Namun, ketika versi 6.19 keatas(seingat saia) anda akan menemui problem, yaitu munculnya Pop up windows yang bertuliskan bahwa IDM telah terdaftar dengan nomor serial palsu(fake serial number). Ternyata IDM telah memasukkan semacam program virus yang memungkinkan jika terkena patch akan terus menerus keluar pop up tersebut. meskipun begitu, IDM masih tetap bisa digunakan.. hanya saja anda semakin lama akan kesal, karena tiap 5 menit pop up tersebut keluar dan harus d matikan.

Bagaimana cara mengatasinya?
Ada beberapa trik untuk mengakali IDM...saia akan terangkan 4 cara.

1. Memakai Aplikasi tambahan(patch tambahan)
Cara ini lebih praktis, anda cuma di haruskan download program dan menjalankanya..Selesai.
untuk keterangang lebih lanjut bisa kesini.

2. Menggunakan Registry
Cara ini sudah teruji oleh beberapa netizen, work dan tanpa ada masalah. Anda hanya dituntut untuk:

  • Download IDM dan Patch nya
  • Jika sebelumnya anda sudah menginstall IDM, mohon di uninstall dulu, selama uninstall jangan ada koneksi internet di antara PC dan Dunia Maya.
  • Masuk menu regedit, tekan Windows+R dan ketikan "regedit" kedalamnya dan tekan "ok"
  • Cari "HKEY_LOCAL_MACHINE" lalu pilih "software"
  • Pilih "Internet Download Manager" dan hapus "delete". Ini bertujuan supaya tidak ada lagi registry yang terdeteksi sebagai "fake serial number" pada system PC anda.
  • Install IDM yang sudah anda download tadi, dan lakukan patch sepert biasa.
Perlu diingat, untuk proses ini, jangan koneksikan dengan jaringan internet. Biasakan jika anda menginstall IDM matikan dulu sambungan internetnya. jika mau update ada baiknya anda melakukan secara manual atau reinstall. Sebab jika anda mengupdate secara on the line. Fake Serial number akan muncul kembali dan IDM anda akan terblokir.

3.Mengedit File Host
Ini cara paling ribet tapi ampuh.  Bagi anda yang suka otak atik program, saia yakin anda sangat menyukai cara yang satu ini. Meskipun ribet saia akan coba jelaskan tutorialnya kepada anda.
  • Cari dan Buka file “host” yang terdapat di folder C:\WINDOWS\system32\drivers\etc . Tidak usah takut, klik kanan host>> menu>> Open with pilih>> Notepad
  • Setelah terbuka, tuliskan kodeyang berwarna merah. Ingat, berwarna MERAH!
127.0.0.1 local host:
 127.0.0.1 tonec.com 
127.0.0.1 www.tonec.com 
127.0.0.1 registeridm.com 
127.0.0.1 www.registeridm.com 
127.0.0.1 secure.registeridm.com 
127.0.0.1 secure.internetdownloadmanager.com 
127.0.0.1 mirror.internetdownloadmanager.com 
127.0.0.1 mirror2.internetdownloadmanager.com 
127.0.0.1 www.internetdownloadmanager.com  

  •  Save file host ini, kemudian ubah properti file ini menjadi Read Only dengan klik kanan file host >> properties>> kemudian beri tanda centang pada read only. Berikutnya jalankan IDM. Jika file host tidak bisa di edit atau tidak bisa di utak-utik dengan alasan kamu tidak di beri izin untuk memodif file, coba matikan dulu anti virusnya. sebab kamu oleh program anti virus dituduh sebagai virus yang sedang mencoba mengakses file host di sistem32,dan ingat dalam proses pengeditan ini matikan koneksi internet anda
  • Jika muncul kotak pengisian data user dan serial number IDM, isilah data sesuka anda dan serial number ambil dari salah satu diantara yang berikut.
3J5U-8U66N-D0B9M-54SLM
EC0Q6-QN7UH-5S3JB-YZMEK
GZLJY-X50S3-0S20D-NFRF9
  •  Beres
4. Rename IDMGrHlp.exe
Ini cara mudah, anda hanya diharuskan menuju ke direktori IDM, yang menurut standar harusnya berada di C:\Program Files\Internet Download Manager. Cari file bernama IDMGrHlp.exe dan rename dengan nama idmhelp_old.exe. Selesai.
Tapi akan ada muncul kembali masalah, yaitu ketika anda menyalakan komputer maka akan keluar notifikasi bahwa ada 1 file hilang (1 File(s) is missing) dan anda akan disuruh untuk reinstall. Sebenarnya hal ini tidak akan mengganggu kinerja IDM atau komputer anda. Notifikasi ini juga akan  keluar satu kali saja. Namun, jika anda merasa terganggu, anda bisa melanjutkan dengan kembali membuka direktori IDM dan carilah file bernama "idmBroker.exe" dan rename dengan nama "IDMGrHlp.exe". Selesai.

Saia pribadi lebih suka hanya mengubah nama file "IDMGrHlp.exe" karena menurut saia lebih praktis dan aman dibanding install aplikasi atau masuk ke system

Sekian Tutorial mengatasi Fake serial number pada IDM, Semua IDM. 
Semoga bermanfaat!


EmoticonEmoticon